Yanto & Harisah
Yanto & Harisah
- QS. Ar Rum Ayat 21 -
"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir."



Menuju Hari Bahagia
Kedua
Mempelai
Assalamu'alaikum Wr. Wb
Maha Suci Allah SWT yang telah menciptakan makhluk-Nya berpasang-pasangan Ya Allah perkenankan kami untuk melaksanakan pernikahan kami :
Harisah Harun, S.Pd
Putri Bungsu Dari
Bapak
Harun Hasan (Alm) & ibu Sofiah Abdullah
Save The Date
Akad Nikah
Pukul : 13.00 WITA
Bertempat di:
Kediaman mempelai wanita
Rumah Bapak Harun Hasan (Alm) Samping kantor Polsek Pulau Ende
Resepsi
Pukul : 14.00 - Selesai
Bertempat di:
Kediaman mempelai wanita
Rumah Bapak Harun Hasan (Alm) Samping kantor Polsek Pulau Ende
Tidak ada yang kebetulan di dunia ini. Semua sudah tersusun dengan sangat rapi, oleh sang maha kuasa, kita tidak bisa memilih kepada siapa kita akan jatuh cinta. Kami bertemu pertama kalinya, ketika kami masih duduk di bangku sekolah SMP.
Dari tatap yang tak sengaja, tumbuhlah percakapan sederhana. Di tahun 2022 kami semakin dekat, memang tidak ada kata pacaran tapi Tuhan mentakdirkan kita untuk bersama.
Kehendaknya menuntun kami pada sebuah pertemuan yang tak pernah disangka hingga akhirnya pada 14 November 2024 membawa kami pada sebuah ikatan yang di Ridhoi-Nya. Kami bertunangan yang di saksikan oleh kedua orang tua dan keluarga besar.
Bukan karena bertemu lalu berjodoh, tapi karna berjodohlah kami bisa bertemu. Kami memustuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan pada 04 Oktober 2025.
Kami pernah patah, tapi kini saling jadi sandaran—membangun cinta dari kejujuran, merawatnya dalam tenang, untuk harapan yang selalu kami semogakan.
Reservasi
Kehadiran
Yanto & Harisah